Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Ajak Perangkat Desa Wujudkan Pilkada Serentak Aman dan Damai

    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Ajak Perangkat Desa Wujudkan Pilkada Serentak Aman dan Damai
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Ajak Perangkat Desa Wujudkan Pilkada Serentak Aman dan Damai

    – Dalam rangka menjelang pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024, Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana, BRIPKA DEDE IRVANA S, melaksanakan kegiatan Door To Door System (DDS) atau Cooling System pada Jumat (22/11) bertempat di Kantor Desa Kertaangsana, Kampung Liunggunung, RT 02/04, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi.

    Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 10.00 WIB ini dihadiri oleh perangkat desa setempat. Dalam kunjungannya, BRIPKA Dede memberikan imbauan penting untuk menjaga situasi yang kondusif, aman, dan damai selama proses Pilkada.

    Beberapa pesan yang disampaikan meliputi ajakan untuk menghindari penyebaran berita bohong (hoaks), mempolitisasi isu SARA, serta tindakan provokasi, intimidasi, persekusi, maupun main hakim sendiri. Ia juga menekankan pentingnya melaporkan setiap kejadian menonjol kepada pihak kepolisian serta berpartisipasi aktif dalam mendukung program pemerintah terkait ketahanan pangan.

    Selain itu, perhatian khusus juga diberikan terkait potensi bencana alam akibat hujan deras yang dapat terjadi di musim penghujan ini. Bhabinkamtibmas mengimbau perangkat desa untuk bersiap siaga dalam mengantisipasi segala kemungkinan bencana.

    Kapolsek Nyalindung, AKP Joko Susanto Supono, S.Kom., menyampaikan apresiasi atas inisiatif Bhabinkamtibmas dalam mendukung terciptanya keamanan dan ketertiban di tengah masyarakat. “Semoga sinergi ini dapat terus terjaga sehingga Pilkada Serentak 2024 di wilayah Nyalindung dapat berjalan aman dan lancar, ” ujarnya.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Cijangkar Polsek Nyalindung...

    Artikel Berikutnya

    Safari Subuh Polsek Surade Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Bhabinkamtibmas Desa Cisitu Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Jalin Silaturahmi dengan Warga melalui Giat Anjangsana
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciemas Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Dialogis, Teguhkan Sinergitas Demi Kondusivitas Desa Mandrajaya
    Tebar Benih Ikan Nila, Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Prgram Presiden RI
    Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Sambang Tokoh Agama, Wujud Cooling System POLRI Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Sundawenang Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Lakukan Monitoring Ketahanan Pangan Melalui Pemupukan Padi
    Kapolsek Gegerbitung Melaksanakan Anjangsana dan Door To Door System Bersama Warga Desa Caringin
    Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong di Desa Tegallega Dukung Ketahanan Pangan dengan Penanaman Bibit Jahe
    Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong di Desa Lembursawah Laksanakan DDS dan Cooling System Jelang Pilkada Jabar 2024
    Safari Subuh Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Mengedukasi Warga Antisipasi TPPO dan Mendukung Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cisitu Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Jalin Silaturahmi dengan Warga melalui Giat Anjangsana
    Giat Anjangsana Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Desa Neglasari: Upaya Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas
    Antisiapsi Lonjakan Wisatwan, Polres Sukabumi Libatkan Gabungan Polsek Parakansalak Laksanakan Penebalan
    Pelantikan dan Bimtek Pengawas TPS (PTPS) Pemilu 2024 Polsek Parakansalak Polres Sukabumi
    Kapolsek Parakansalak Polres Sukabumi Laporkan Kegiatan Patroli Antisipasi Perang Sarung dan Gang Motor
    Upaya Meningkatkan Stabilitas Kamtibmas: Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong dan Forkofimcam Kec. Pabuaran Gelar Giat DDS dan Pengajian Rutin

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan