Kopka Ato: Selain Urusan Dunia Kita Juga Harus Penuhi Urusan Uhrowi

    Kopka Ato: Selain Urusan Dunia Kita Juga Harus Penuhi Urusan Uhrowi

    Sukabumi – Kegiatan Kopka Ato Babinsa Desa Cikidang  Kecamatan Cikidang  Koramil 2204/Cikidang dan warga masyarakat melaksanakan Sholat Subuh  Berjamaah di Masjid Al Barokah Desa Cikidang Kecamatan Cikidang Koramil Cikidang.

    “Ada sekitar 10-15 orang berjamaah subuh di masjid Al Barokah ini, Alhamdulilah, kami semua semoga bisa istiqomah dalam berjamaah, ” harap Ato, Rabu 06 Maret 2024.

    Sebelum berangkat kerja, sambung Ato, saya ajak anak-anak terutama yang laki-laki untuk Shalat Subuh berjama’ah di mesjid.

    “Harapan saya juga, para pemuda di Cikidang ini bisa terus bertambah untuk ikut dan biasakan shalat berjama’ah di mesjid, ” harapnya lagi.

    Bagi Ato, bahwa setelah kehidupan alam dunia ini masih ada kehidupan yang kekal, dimana semua amal ibadah kita akan di perhitungkan.

    “Selain urusan dunia, kita juga haru penuhi urusan Uhrowi, artinya Ibadah harus terus jalan dan jangan ditinggalkan karena itu kebutuhan ruhaniah kita, dan juga sebagai bekal kelak nanti, ” ungkapnya.

     

     

     

     

    kopka ato selain urusan dunia kita juga harus penuhi urusan uhrowi
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Desa Sukatani Sertu Herwan Afrianto...

    Artikel Berikutnya

    Kegiatan Sholat Subuh Berjamaah Polsek Kalapanunggal...

    Berita terkait

    Polisi Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Palabuhanratu
    Silaturahmi Kapolsek Parungkuda dan Kapolsek Bojonggenteng ke Koramil Parungkuda dalam Rangka HUT TNI ke-79
    Patroli Malam Polsek Caringin Polres Sukabumi Upaya Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung dan Babinsa Laksanakan Sambang Warga, Berikan Himbauan Pilkada Damai 2024
    Safari Sholat Subuh Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi di Masjid Jami Al'Barokah
    Kapolsek Tegalbuleud Polres Sukabumi Bersama Forkopimcam Berikan Bantuan Sembako kepada Korban Rumah Ambruk
    Patroli Dialogis Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Membangun Kesadaran Kamtibmas di Masyarakat
    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Cisitu Himbau Warga untuk Jaga Pilkada Damai 2024
    Patroli Biru Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Antisipasi Tindak Pidana Menjelang Tengah Malam
    Anjangsana/DDS Warga Desa Buniwangi oleh Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi 
    Giat Anjangsana Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Desa Neglasari: Upaya Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas
    Antisiapsi Lonjakan Wisatwan, Polres Sukabumi Libatkan Gabungan Polsek Parakansalak Laksanakan Penebalan
    Pelantikan dan Bimtek Pengawas TPS (PTPS) Pemilu 2024 Polsek Parakansalak Polres Sukabumi
    Kapolsek Parakansalak Polres Sukabumi Laporkan Kegiatan Patroli Antisipasi Perang Sarung dan Gang Motor
    Upaya Meningkatkan Stabilitas Kamtibmas: Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong dan Forkofimcam Kec. Pabuaran Gelar Giat DDS dan Pengajian Rutin

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Patroli Dialogis Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Tingkatkan Kesadaran Kamtibmas di Pantai Citepus
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Desa Jayanti Laksanakan Sambang Tokoh Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024