Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas di wilayah Polsek Parungkuda Polres Sukabumi

    Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas di wilayah Polsek Parungkuda Polres Sukabumi
    Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas di wilayah Polsek Parungkuda Polres Sukabumi

    Situasi wilayah hukum Polsek Parungkuda dilaporkan aman selama 12 jam terakhir, mulai dari Minggu, 09 Juni 2024 pukul 20.00 WIB hingga Senin, 10 Juni 2024 pukul 08.00 WIB. Berikut rangkuman kegiatan yang telah dilakukan

      • Melaksanakan patroli biru di komplek perumahan di wilayah Parungkuda, sepanjang Jl. Raya Siliwangi, serta mengontrol SPBU, minimarket, pertokoan, mesin ATM, objek vital (Obvit), serta warga yang ronda di wilayah Polsek Parungkuda guna menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.
      • Anggota jaga SPK dan Piket Bhabinkamtibmas Polsek Parungkuda melaksanakan giat Safari Subuh Berjamaah di Mesjid Darussholihin Desa Bojongkokosan, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi.

      Dengan berbagai kegiatan positif ini, Polsek Parungkuda berhasil menjaga ketertiban dan keamanan di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli dan pelayanan masyarakat dilakukan dengan optimal untuk memastikan situasi tetap kondusif.

      polres sukabumi polda jabar
      Sukabumi

      Sukabumi

      Artikel Sebelumnya

      Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong Polres Sukabumi...

      Artikel Berikutnya

      Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang...

      Berita terkait

      Bhabinkamtibmas Desa Cisitu Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Jalin Silaturahmi dengan Warga melalui Giat Anjangsana
      Bhabinkamtibmas Desa Sangrawayang Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gencarkan Sosialisasi untuk Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024
      Anggota Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Jaga Kondusivitas Wilayah
      Detik-Detik Akhir Kampanye Pilkada 2024: H. Asep Japar Gelar Gebrakan Sosialisasi di Warungkiara dan Bantargadung
      Bhabinkamtibmas Desa Banyumurni Polsek Surade Polres Sukabumi Galakkan DDS dan Cooling System Demi Ketertiban dan Keamanan Lingkungan
      Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong di Desa Tegallega Dukung Ketahanan Pangan dengan Penanaman Bibit Jahe
      Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong di Desa Lembursawah Laksanakan DDS dan Cooling System Jelang Pilkada Jabar 2024
      Kapolsek Gegerbitung Melaksanakan Anjangsana dan Door To Door System Bersama Warga Desa Caringin
      Safari Subuh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi, Wujudkan Sinergi Keamanan dan Kedamaian
      Bhabinkamtibmas Desa Gunung Batu Polsek Ciracap Polres Sukabumi Giat Silaturahmi DDS: Sosialisasikan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
      Giat Anjangsana Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Desa Neglasari: Upaya Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas
      Antisiapsi Lonjakan Wisatwan, Polres Sukabumi Libatkan Gabungan Polsek Parakansalak Laksanakan Penebalan
      Pelantikan dan Bimtek Pengawas TPS (PTPS) Pemilu 2024 Polsek Parakansalak Polres Sukabumi
      Kapolsek Parakansalak Polres Sukabumi Laporkan Kegiatan Patroli Antisipasi Perang Sarung dan Gang Motor
      Upaya Meningkatkan Stabilitas Kamtibmas: Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong dan Forkofimcam Kec. Pabuaran Gelar Giat DDS dan Pengajian Rutin

      Rekomendasi berita

      Nagari TV, TVnya Nagari!
      Mengenal Lebih Dekat Koperasi
      Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
      Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
      Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan