Polsek Cireunghas Kota Sukabumi, Cek Lokasi Rumah yang Roboh Pasca Hujan Deras 

    Polsek Cireunghas Kota Sukabumi, Cek Lokasi Rumah yang Roboh Pasca Hujan Deras 
    Polsek Cireunghas Kota Sukabumi, Cek Lokasi Rumah yang Roboh Pasca Hujan Deras 

    Kota Sukabumi – Polsek Cireunghas Polres Kota Sukabumi meninjau lokasi rumah yang dihuni Ade Sutisna (50 tahun) yang atapnya roboh di Kampung Cijambe RT. 003/005 Desa Cireunghas Kecamatan Cireunghas  Sukabumi, Kamis (04/05/2023).

    PS. Kanit Intelkam Polsek Cireunghas Kota Sukabumi, Aiptu Cece Rohman menerangkan, robohnya atap rumah yang dihuni Ade Sutisna tersebut diduga diakibatkan kondisi kayu penyangga genteng  yang sudah lapuk hingga tidak kuat menahan tekanan air hujan yang mengguyur wilayah Kecamatan Cireunghas Sukabumi.

    “Diduga karena kayu penyangga genteng yang sudah lapuk dan tidak kuat menahan tekanan air hujan, maka atap rumah mengalami roboh dan perlu perbaikan, ” terang Cece kepada awak media.

    “Alhamdulillah tidak ada korban jiwa, hanya kerugian materil saja sekitar 30 Juta Rupiah. Sekarang untuk sementara waktu keluarga korban menempati gubuk yang berada di depan rumah, ” sambungnya.

    “Terkait hal ini tentunya akan kami laporkan kepada pak Kapolsek yang mungkin ke depannya akan dikoordinasikan dengan pihak terkait untuk membantu perbaikan rumah yang dihuni pak Ade ini.” pungkasnya.

    polres kota sukabumi akbp ari wibowo sukabumi
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Tetap Semangat Bhabinkamtibmas Polsek Jampangkulon...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Cireunghas Polres Kota Sukabumi...

    Berita terkait

    Bhabinkamtibmas Desa Bojonggenteng Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Himbauan Kamtibmas kepada Warga
    Patroli Biru Polsek Parungkuda Polres Sukabumi aMenjaga Keamanan Malam Hari
    Bhabinkamtibmas Desa Waluran Polsek Ciracap Polres Sukabumi Lakukan Sambang Warga Jelang Pilkada 2024
    Patroli Biru Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Jaga Keamanan dan Kenyamanan Warga Malam Hari
    Membangun Keberkahan Pagi Safari Sholat Subuh Berjamaah Polsek Cidahu Polres Sukabumi
    Kapolsek Tegalbuleud Polres Sukabumi Bersama Forkopimcam Berikan Bantuan Sembako kepada Korban Rumah Ambruk
    Patroli Dialogis Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Membangun Kesadaran Kamtibmas di Masyarakat
    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Cisitu Himbau Warga untuk Jaga Pilkada Damai 2024
    Patroli Biru Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Antisipasi Tindak Pidana Menjelang Tengah Malam
    Anjangsana/DDS Warga Desa Buniwangi oleh Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi 
    Giat Anjangsana Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Desa Neglasari: Upaya Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas
    Antisiapsi Lonjakan Wisatwan, Polres Sukabumi Libatkan Gabungan Polsek Parakansalak Laksanakan Penebalan
    Pelantikan dan Bimtek Pengawas TPS (PTPS) Pemilu 2024 Polsek Parakansalak Polres Sukabumi
    Kapolsek Parakansalak Polres Sukabumi Laporkan Kegiatan Patroli Antisipasi Perang Sarung dan Gang Motor
    Upaya Meningkatkan Stabilitas Kamtibmas: Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong dan Forkofimcam Kec. Pabuaran Gelar Giat DDS dan Pengajian Rutin

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Laksanakan Sambang dan Koordinasi Kamtibmas Bersama Tokoh Pemuda Desa Waluran