Pos Kamling di Cikidang di Sambangi TNI dan Polri

    Pos Kamling di Cikidang di Sambangi TNI dan Polri

    Sukabumi – Babinsa Desa Cikidang Sertu Udi bersama Babinkamtibmas melaksanakan giat patroli malam dan pengecekan ronda malam di Kp Panyindangan Desa Cikidang Sukabumi, Jawa Barat, Rabu 17 Agustus 2024.

    “TNI dan Polri selalu jadi garda terdepan untuk warga masyarakat, kami cek setiap pos ronda di sini agar warga masyarakat merasa nyaman dan aman, serta yang ronda semangat ga ngantuk kita ngopi bareng sejenak, ” kata Sertu Udi.

    Di Pos ronda atau pos kamling ini titik kumpul para jaga malam, pos ronda dilengkapi dengan kentongan yang biasanya dibunyikan saat ada suatu marabahaya atau mungkin zaman sekarang dengan sirene.

    Kegiatan yang dilakukan di pos ronda biasa disebut siskamling (sistem keamanan lingkungan) kegiatan ini dilakukan oleh seluruh warga yang berjaga sesuai dengan jadwal yang sudah di setujui dengan keputusan warga.

    Kegiatan ini biasanya terdiri dari beberapa orang secara bergantian setiap harinya.

    “Nah kami dari Koramil dan Polsek Cikidang terus ikut monitoring setiap pos ronda, ” terangnya.

    koramil parakansalak pohon pepaya sukabumi
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Surade Polres Sukabumi Patroli Biru...

    Artikel Berikutnya

    Polisi RW 08 Desa Nyalindung Gencarkan Sambang...

    Berita terkait

    Patroli Biru Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Keamanan, Warga Dihimbau Aktif Jaga Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambangi Warga Kertaangsana Jelang PILKADA 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung dan Babinsa Laksanakan Sambang Warga, Berikan Himbauan Pilkada Damai 2024
    Safari Sholat Subuh Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi di Masjid Jami Al'Barokah
    Mewujudkan Keamanan Bersama Bhabinkamtibmas Desa Mekarwangi Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Gelar Sambang Warga
    Kapolsek Tegalbuleud Polres Sukabumi Bersama Forkopimcam Berikan Bantuan Sembako kepada Korban Rumah Ambruk
    Anjangsana/DDS Warga Desa Buniwangi oleh Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi 
    Patroli Biru Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Antisipasi Tindak Pidana Menjelang Tengah Malam
    Patroli Dialogis Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Membangun Kesadaran Kamtibmas di Masyarakat
    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Cisitu Himbau Warga untuk Jaga Pilkada Damai 2024
    Giat Anjangsana Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Desa Neglasari: Upaya Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas
    Antisiapsi Lonjakan Wisatwan, Polres Sukabumi Libatkan Gabungan Polsek Parakansalak Laksanakan Penebalan
    Pelantikan dan Bimtek Pengawas TPS (PTPS) Pemilu 2024 Polsek Parakansalak Polres Sukabumi
    Kapolsek Parakansalak Polres Sukabumi Laporkan Kegiatan Patroli Antisipasi Perang Sarung dan Gang Motor
    Upaya Meningkatkan Stabilitas Kamtibmas: Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong dan Forkofimcam Kec. Pabuaran Gelar Giat DDS dan Pengajian Rutin

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Laksanakan Sambang dan Koordinasi Kamtibmas Bersama Tokoh Pemuda Desa Waluran
    Bhabinkamtibmas Desa Ciracap Gelar Door to Door System (DDS) untuk Tingkatkan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024