Sinergitas Polri dan TNI Amankan Libur Lebaran

    Sinergitas Polri dan TNI Amankan Libur Lebaran
    Sinergitas Polri dan TNI Amankan Libur Lebaran

    Sukabumi - Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi terus bersinergi dalam menjaga situasi Kamtibmas bersama TNI Koramil 6022 Palabuhabratu. "Kamis, (27/04/23).

    Suasana libur lebaran masih terasa oleh seluruh masyrakat disaat  dan para petugas khususnya diPalabuhanratu,

    Kapolsek Palabuhanratu Kompol Mangapul Simangunsong S.H, M.H sebagai penanggung jawab kewilayah memiliki tanggung jawab yang besar dalam menjaga situasi Kamtibmas di sepanjang pantai wisata palabuhanratu karena bagian dari daerah destinasi wisata Geopark.

    Sinergitas TNI dan Polri jadikan suasana libur lebaran ini, lebih kondusif, tanpa kehadiran petugas dilapangan situasi keamanan tak akan terkendali, " ujar Mangapul.

    sebagai petugas lapangan saya harus terus ciptakan rasa aman  dengan membawa misi "Curhat AA DEDE" pelayanan kepada masyrakat pun terus kami lakukan dengan bersinergi TNI dan Polri serta instansi lainnya saya ingin tempat wisata ini aman dan kondusif dari segala ganguan hukum, "Imbuhnya.

    Himbauan Kamtibmas terus kami lakukan ciptakan rasa aman dan damai nyaman bagi para wisatawan selama liburan di wilayah hukum kami. Tutupnya.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Aipda Udin Bertemu Tokoh...

    Artikel Berikutnya

    Giat Polsek Bojonggenteng Laksanakan Kegiatan...

    Berita terkait

    BHABINKAMTIBMAS DESA CIBODAS LAKSANAKAN GIAT DDS UNTUK JAGA HARKAMTIBMAS MENJELANG PILKADA SERENTAK 2024
    Kapolsek Kalibunder Akp Dodi Monitoring Kegiatan Posyandu Sakura 4 Dalam Rangka Zero Stunting
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Biru untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum
    Polsek Palabuhanratu Gelar Patroli Biru untuk Antisipasi Gukamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Himbau Warga Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Kapolsek Tegalbuleud Polres Sukabumi Bersama Forkopimcam Berikan Bantuan Sembako kepada Korban Rumah Ambruk
    Kapolsek Palabuhanratu Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi DPSHP Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat serta Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi Tahun 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Gelar Sambang dan Sosialisasi Jelang Pilkada Serentak 2024
    Patroli Biru Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Antisipasi Keamanan di Wilayah Hukum
    Patroli Dialogis Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Tingkatkan Kamtibmas dan Sosialisasi Pemilukada
    Giat Anjangsana Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Desa Neglasari: Upaya Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas
    Antisiapsi Lonjakan Wisatwan, Polres Sukabumi Libatkan Gabungan Polsek Parakansalak Laksanakan Penebalan
    Pelantikan dan Bimtek Pengawas TPS (PTPS) Pemilu 2024 Polsek Parakansalak Polres Sukabumi
    Kapolsek Parakansalak Polres Sukabumi Laporkan Kegiatan Patroli Antisipasi Perang Sarung dan Gang Motor
    Upaya Meningkatkan Stabilitas Kamtibmas: Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong dan Forkofimcam Kec. Pabuaran Gelar Giat DDS dan Pengajian Rutin

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Danlanud Sultan Hasanuddin Sambut Kedatangan Menteri Pertanian dan Kasum TNI di Makassar
    Danlanud Sultan Hasanuddin Buka Pendidikan Latihan Kerja TEMBSC Angkatan 31